Berikan Perlindungan Kepada Nelayan, PPN Ambon dan BPJS Ketenagakerjaan Tandatangani Perpanjangan Kerja Sama

- Editorial Team

Sabtu, 2 Oktober 2021 - 09:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ambon, SALAWAKU – Kementerian Kelautan dan Perikanan RI terus memberikan perhatian serius melindungi para nelayan dan pekerja sektor kelautan dan perikanan dengan menggandeng BPJS Ketenagakerjaan.

Bentuk kerjasama yang telah dilakukan sejak tahun 2019 sangat memberikan dampak bagi keamanan dan keselamatan pekerja nelayan dengan santunan kepada para nelayan yang mengalami musibah kematian atau kecelakaan dilaut.

Seiring dengan hal tersebut, BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Maluku bersama Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Ambon melakukan perpanjangan Kerjasama yang dilakukan di RM. Apong, Ambon, Kamis (15/4).

Baca juga :  Lapas Tual Raih Penghargaan Terbaik II Pengelolaan Anggaran Tingkat Kanwil Ditjenpas Maluku

Penandatangan kerjasama oleh Kepala Pelabuhan Perikanan Nusantara Ambon Jafar Sahubawa dengan Kepala Cabang BPJS Ketenagakerjaan Maluku Mangasa Laorensius Oloan dihadiri oleh Syahbandar perikanan, jajaran BPJS Ketenagakerjaan dan PPN Ambon.

Kepala PPN Ambon Jafar Sahubawa mengatakan, melalui Undang Undang Cipta Kerja no 11 tahun 2020 dan Peraturan Pemerintah no 27 tahun 2021 tentang Penyelenggaraan bidang Kelautan dan Perikanan, Pemerintah memberikan perhatian serius dalam perlindungan pekerja sektor kelautan dan perikanan.

Baca juga :  LPKA Ambon Raih Penghargaan Humas Terbaik II

Dikatakan, perpanjangan PKS oleh BPJS Ketenagakerjaan dan Pelabuhan Perikanan Nusantara Ambon ini juga sebagai komitmen dalam mendukung Maluku sebagai Lumbung Ikan Nasional (M-LIN) dalam memberikan layanan fasilatasi perlindungan kepada para nelayan maupun pekerja sektor kelautan dan perikanan di Maluku sebagai ujung tombak suksesnya LIN. (RS)

Berita Terkait

Lapas Tual Perkuat Mental Spiritual Warga Binaan Lewat Sinergi Bersama Kemenag Malra
Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Piru Rutin Geledah Blok Hunian
LPKA Ambon Raih Penghargaan Humas Terbaik II
Lapas Geser Dorong Produktivitas Warga Binaan Lewat Olahan Ikan Asin Balobo
Warga Binaan Lapas Namlea Jadikan Perpusatakaan Sarana Literasi
Kalapas Tual Ikut Penyusunan Target Kinerja dan Program Aksi Tahun 2026
Konsistensi Pemberitaan, Humas Lapas Tual Raih Prestasi
Lapas Tual Raih Penghargaan Terbaik II Pengelolaan Anggaran Tingkat Kanwil Ditjenpas Maluku
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:52 WIT

Lapas Tual Perkuat Mental Spiritual Warga Binaan Lewat Sinergi Bersama Kemenag Malra

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:40 WIT

Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Piru Rutin Geledah Blok Hunian

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:38 WIT

LPKA Ambon Raih Penghargaan Humas Terbaik II

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:35 WIT

Lapas Geser Dorong Produktivitas Warga Binaan Lewat Olahan Ikan Asin Balobo

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:33 WIT

Warga Binaan Lapas Namlea Jadikan Perpusatakaan Sarana Literasi

Berita Terbaru

Daerah

Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Piru Rutin Geledah Blok Hunian

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:40 WIT

Daerah

LPKA Ambon Raih Penghargaan Humas Terbaik II

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:38 WIT