Kapolda Hadiri  Pertemuan Mendagri Dengan Pejabat Bupati/Walikota se Maluku

- Editorial Team

Jumat, 12 Januari 2024 - 14:31 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SALAWAKU,  Kapolda Maluku Irjen Pol Lotharia Latif  ikut memjemput  kedatangan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) RI Jenderal Polisi (Purn)  M. Tito Karnavian bersama rombongan.

Penjemputan dilaksanakan di Bandara Internasional Pattimura Ambon, Kamis (11/1/2024). Turut melakukan penjemputan yaitu Gubernur Maluku Irjen Pol (Purn) Drs. Murad Ismail, Pangdam XVI/Pattimura Mayjen TNI Syafrial, dan Forkopimda lainnya.

Setelah melakukan penjemputan, Kapolda juga menghadiri pertemuan antara Mendagri RI dengan para Bupati/Walikota se provinsi Maluku. Pertemuan itu juga dihadiri Ketua KPU Maluku, Ketua Bawaslu Maluku beserta jajarannya.

Pertemuan yang merupakan rangkaian kegiatan dari kunjungan kerja Mendagri tersebut dilaksanakan di aula lantai VII kantor Gubernur Maluku, Kota Ambon.

Berita Terkait

Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Bersama Satgas Nataru ESDM Cek Kehandalan Suplai dan Ketersediaan Energi di Jayapura
Pertamina Patra Niaga Papua-Maluku Tambah Suplai 90 Ribu Liter Mintan untuk Kota Tual Jelang Nataru
Gubernur dan Pertamina Patra Niaga Jamin Ketersediaan Minyak Tanah di Kota Ambon
SIPD Alami Gangguan, Pencairan Anggaran Pemda Provinsi Maluku Sempat Tertunda
225 Pejabat Eselon III dan IV yang Dilantik Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa ini Daftar Namanya
100 Hari Pemerintahan HL & AV Bukan Ukuran Berhasilnya Kepala Daerah
Terkait DBH, Ranahnya di Kementerian Keuangan, Bukan KKP
Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa Lepas Jemaah Calon Haji Tahun 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 28 Desember 2025 - 12:24 WIT

Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Bersama Satgas Nataru ESDM Cek Kehandalan Suplai dan Ketersediaan Energi di Jayapura

Jumat, 19 Desember 2025 - 23:44 WIT

Pertamina Patra Niaga Papua-Maluku Tambah Suplai 90 Ribu Liter Mintan untuk Kota Tual Jelang Nataru

Rabu, 17 Desember 2025 - 16:38 WIT

Gubernur dan Pertamina Patra Niaga Jamin Ketersediaan Minyak Tanah di Kota Ambon

Kamis, 11 Desember 2025 - 10:37 WIT

SIPD Alami Gangguan, Pencairan Anggaran Pemda Provinsi Maluku Sempat Tertunda

Rabu, 3 September 2025 - 18:43 WIT

225 Pejabat Eselon III dan IV yang Dilantik Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa ini Daftar Namanya

Berita Terbaru

Daerah

Cegah Gangguan Kamtib, Lapas Piru Rutin Geledah Blok Hunian

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:40 WIT

Daerah

LPKA Ambon Raih Penghargaan Humas Terbaik II

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:38 WIT