Danlanud Pattimura Olahraga Bersama Prajurit

- Kontributor

Selasa, 9 Januari 2024 - 14:29 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Rilis berita Lanud PTM*

SALAWAKU,  Dalam rangka menjaga kesiapsiagaan Prajurit serta Stamina yang Prima, Lanud Pattimura menggelar Olahraga Bersama bertempat di Lapangan Mako Lanud Pattimura, Selasa (9/1/2024).

Komandan Lanud Pattimura Kolonel Pnb Tio Hutapea, didampingi para Kepala Dinas melaksanakan Olahraga Bersama, diawali dengan apel pagi bersama seluruh anggota Lanud Pattimura dan Para Kadis, Kasatker, Perwira, Bintara, Tamtama dan Pegawai Negari Sipil dengan penuh semangat dan gembira, diawali jalan santai mengintari Komplek Lanud, Parameter, Baseops dan Finish di Lapangan Mako Lanud Pattimura, dilanjutkan olahraga Turnamen Futsal pertandingan antar Flight A, B, C, dan D, dimana tiap Flight terdiri dari tiap satker Personel Adm, Disops, Dislog, Satpom dan Staf Khusus.

Komandan Lanud PTM menyampaikan, tujuan diadakannya Olahraga Bersama ini adalah untuk meningkatkan Stamina Prajurit yang Prima dan menjaga kekompakan satuan serta memupuk soliditas sesama anggota Lanud Pattimura.

“semoga dengan diadakannya perlombaan ini, selain tubuh jadi sehat dan kuat karena berolahraga, juga lebih mengenal satu dengan lainnya. Saya lihat peserta lomba dan personel Lanud Pattimura semangat dan antusias dalam melaksanakan lomba, sudah disiapkan makanan dan minuman untuk dinikmati bersama,” tandas Danlanud

Danlanud berharap, kedepannya, Turnamen Futsal ini akan terus berlangsung setiap hari olahraga selasa dan jumat.

Pada putaran peratama Flight A vs Flight C dengan skor 2 : 0 untuk kemengan Flight A, dan pertandingan berikutanya Flight D vs Flight B dengan skor 4 : 0 kemengan oleh Flight D. (NN)

 

Berita Terkait

PT Trijaya Delapandelapan Mineral Bantah Tudingan Operasional Ilegal
Hasil Opname Stok Ikan di PPN Ambon Aman Penuhi Kebutuhan Natal dan Tahun 2025
Polresta Ambon Tindak Oknum Anggota Aniaya Warga
PEMPROV MALUKU TERIMA LHP SEMESTER II TAHUN 2024 DARI BPK PROVINSI MALUKU
Kepala PPN Ambon Jafar Sahubawa Terima Kunjungan Menteri ESDM
2M Tinggu Hasil Pilkada Maluku Final
Indosat Beri Dukungan Layanan Telekomunikasi Gratis Korban Erupsi Gunung Lewotobi
Usai Pilkada 2M Mancing Bersama di Walang Pasir Putih
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 25 Desember 2024 - 20:55 WIT

Hasil Opname Stok Ikan di PPN Ambon Aman Penuhi Kebutuhan Natal dan Tahun 2025

Sabtu, 21 Desember 2024 - 18:29 WIT

Polresta Ambon Tindak Oknum Anggota Aniaya Warga

Sabtu, 21 Desember 2024 - 11:16 WIT

PEMPROV MALUKU TERIMA LHP SEMESTER II TAHUN 2024 DARI BPK PROVINSI MALUKU

Rabu, 18 Desember 2024 - 17:12 WIT

Kepala PPN Ambon Jafar Sahubawa Terima Kunjungan Menteri ESDM

Sabtu, 30 November 2024 - 12:38 WIT

2M Tinggu Hasil Pilkada Maluku Final

Sabtu, 30 November 2024 - 08:35 WIT

Indosat Beri Dukungan Layanan Telekomunikasi Gratis Korban Erupsi Gunung Lewotobi

Jumat, 29 November 2024 - 12:36 WIT

Usai Pilkada 2M Mancing Bersama di Walang Pasir Putih

Rabu, 27 November 2024 - 13:51 WIT

Coblos di TPS 01 Kelurahan Tihu, MI Optimis Menang

Berita Terbaru

Budaya

Matasiri Menyambut Upu Latu Nusa Barakate Yang Baru

Kamis, 6 Feb 2025 - 04:09 WIT

Pemerintahan

BPJS Kesehatan Sempurnakan Program Cicilan dan Endowment Fund

Selasa, 4 Feb 2025 - 11:45 WIT

Beli Sabu dari Napi, Pria di Ambon Ditangkap

Hukum

Beli Sabu dari Napi, Pria di Ambon Ditangkap

Sabtu, 18 Jan 2025 - 16:52 WIT