Komunitas Jalan Sehat Matasiri, Perbaiki Kualitas Hidup

- Editorial Team

Sabtu, 2 Oktober 2021 - 09:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komunitas Jalan Sehat Matasiri, Perbaiki Kualitas Hidup – Kesehatan merupakan salah satu kebutuhan utama dalam hidup seseorang. Filosofi itulah yang kemudian melatarbelakangi pendirian Komunitas Jalan Sehat Matasiri (KJSM) . Melalui kampanye gaya hidup sehat, komunitas ini berupaya untuk meningkatkan kualitas hidup setiap anggotanya. KJSM berdiri sejak 2019.

Komunitas ini dibentuk oleh perkumpulan Maningkamu/Keluarga Besar Warga Pelauw yang berdomisili di Kota Ambon . “Pada dasarnya kami ingin menjadikan olahraga jalan pagi sebagai sarana meningkatkan kebugaran. Selain itu, jalan pagi bersama ini juga bisa menjadi ajang menambah teman sekaligus wadah sosialisasi untuk anggotanya,” .

Baca juga :  MA Menangkan Putuskan Mustamu Pemilik Sah Tanah Di Wainitu , Kapolda Maluku Di Minta Tindak Oknum Anggotanya

Setiap seminggu sekali, anggota KJSM rutin berkumpul dan melakukan jalan pagi dengan rute Ambon -Tulehu sepanjang 20 Km. Sampai saat ini, KJSM telah beranggotakan sekitar puluhan orang yang berasal dari berbagai latar belakang profesi. Mulai dari pengusaha, karyawan kantor, mahasiswa. alasan utamanya bergabung dengan KJSM memang didorong oleh keinginan untuk Perbaiki Kualitas Hidup.

Karena dengan kesehatan kita bisa memacu diri untuk meningkatkan produktivitas kerja diri,” . Ujar Untuk melihat aktivitas Jalan Pagi komunitas ini, Anda bisa langsung mendatangi lokasi berkegiatan rutinnya di MCM Ambon. KJSM berkumpul setiap hari Minggu pagi, mulai dari pukul 06.00 – 11.00 WIB.

Berita Terkait

MA Menangkan Putuskan Mustamu Pemilik Sah Tanah Di Wainitu , Kapolda Maluku Di Minta Tindak Oknum Anggotanya
Tadarus dan Tahsin Al-Qur’an, LPKA Ambon Tingkatkan Kualitas Pembinaan Anak Binaan
Perkuat Sinergi, Perwakilan Lapas Tual Temui Sekda Koordinasi Pinjam Pakai Gedung Bapas
Kabid Pelayanan dan Pembinaan Kanwil Ditjenpas Maluku Pimpin Sidang TPP Perdana
Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan
Kapolsek Salahutu Hadiri Launching SPPG di Negeri Suli
Komitmen Bersinar, Warga Binaan Lapas Namlea Periksa Urine
Warga Binaan Lapas Tual Jalani Pemeriksaan Urine Mendadak
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:49 WIT

MA Menangkan Putuskan Mustamu Pemilik Sah Tanah Di Wainitu , Kapolda Maluku Di Minta Tindak Oknum Anggotanya

Senin, 12 Januari 2026 - 20:40 WIT

Tadarus dan Tahsin Al-Qur’an, LPKA Ambon Tingkatkan Kualitas Pembinaan Anak Binaan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:38 WIT

Perkuat Sinergi, Perwakilan Lapas Tual Temui Sekda Koordinasi Pinjam Pakai Gedung Bapas

Minggu, 11 Januari 2026 - 08:39 WIT

Kabid Pelayanan dan Pembinaan Kanwil Ditjenpas Maluku Pimpin Sidang TPP Perdana

Minggu, 11 Januari 2026 - 07:33 WIT

Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan

Berita Terbaru

Daerah

Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan

Minggu, 11 Jan 2026 - 07:33 WIT