Pimpin Apel Perdana, Gubernur Maluku Ancam Usir Kontraktor Luar Daerah

- Kontributor

Sabtu, 2 Oktober 2021 - 09:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Maluku, Murad Ismail mengancam akan mengusir kontraktor dari luar daerah yang datang dan diberikan kesempatan menangani proyek di provinsi ini.

Ancaman ini disampaikan Gubernur saat memimpin Apel Perdana ASN Pemprov Maluku tahun 2020 di Lapangan Merdeka, Ambon, Senin (6/1/2020).

Gubernur mengatakan, selama ini proyek yang ditangani khususnya milik Balai maupun Dinas Pekerjaan Umum (PU) selalu melibatkan kontraktor luar dan tidak memperhitungkan kontraktor anak daerah Maluku.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Karenanya Gubernur telah memberi warning saat memanggil pimpinan-pimpinan instansi terkaot seperti Kadis PU dan sejumlah Kepala Balai dan langsung memperingatkan bahkan mengancam tidak segan-segan mengusir kontraktor yang bukan asal Maluku.

“Sudah saya kumpulkan semua kepala balai. Ada juga Kadis PU dan saya bicara dan ingatkan.  Itu kepala balai proyek apa saja pasti dibawa dari luar kontrantornya. Begitu saya panggil, saya bilang ada proyek yang dikerjakan orang luar, saya akan usir dari Maluku. Tidak ada alasan. Saya tidak akan minta proyek dari kalian.

Di kantor gubernur saja, saya tidak minta proyek apalagi di kalian. Saya akan bicara dengan menteri kalau balai di Maluku tidak pantas karena kontraktor dia bawa dari luar. Meskipun satu saja dia bawa dari luar, saya akan usir kepala balai yang membidangi kerja itu. Saya sudah siap untuk itu semua dan sayapun minta kitapun melaksanakan hal yang sama,” tandasnya.

Menurutnya, selama ini mega proyek ditangani kontraktor dari luar daerah, sehingga disaat ini ia akan memperhatikan potensi yang dimiliki anak daerah Maluku. (Source : MalukuTerkii)

Berita Terkait

Serahkan Bendera Merah Putih & Anakan Pohon, Ini Yang Disampaikan Dandim
Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim
“449 Tahun di Tengah Kesunyian” Refleksi HUT Kota Ambon dan Kontroversi Sejarah
Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan
Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Beri Santunan untuk Yayasan Al Madinah Ambon
Cafe Ujung JMP Ambon Berbagi Makanan Berbuka Puasa, Levi: Ini Sudah Jadi Agenda Rutin Kita
Wagub: MIP Bakal Jadi Pusat Distribusi Logistik Indonesia Timur
Sita 2 Ton Lebih Sopi, Polresta Musnahkan 1745 Liter
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:22 WIT

Serahkan Bendera Merah Putih & Anakan Pohon, Ini Yang Disampaikan Dandim

Selasa, 25 Maret 2025 - 01:48 WIT

Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim

Senin, 24 Maret 2025 - 22:12 WIT

“449 Tahun di Tengah Kesunyian” Refleksi HUT Kota Ambon dan Kontroversi Sejarah

Minggu, 23 Maret 2025 - 09:47 WIT

Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 00:35 WIT

Cafe Ujung JMP Ambon Berbagi Makanan Berbuka Puasa, Levi: Ini Sudah Jadi Agenda Rutin Kita

Berita Terbaru

Daerah

Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim

Selasa, 25 Mar 2025 - 01:48 WIT

Oplus_131072

Daerah

Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan

Minggu, 23 Mar 2025 - 09:47 WIT