Kunjungi Ambon, Jokowi Nginap di Rumah Dinas Gubernur

- Kontributor

Sabtu, 2 Oktober 2021 - 09:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kunjungi Ambon, Jokowi Nginap di Rumah Dinas Gubernur – Gubernur Maluku, Murad Ismail memastikan Presiden Joko Widodo akan berkunjung ke Kota Ambon, Maluku, pada 28 Oktober mendatang.

“Rencana kedatangan Presiden tanggal 28 sudah hampir pasti,” kata Murad, kepada wartawan, di Kantor DPRD Maluku, Jumat (25/10/2019) sore. Murad mengatakan, utusan presiden telah menemuinya semalam dan telah menyampaikan rencana kujungan Jokowi di Ambon kepadanya.

Rencananya, pada 26-27 Oktober, Presiden akan melakukan kunjungan ke Papua dan setelah itu langsung mengunjungi Ambon. “Tadi malam sopirnya presiden mampir ke rumah, dan tadi pagi jam 6 sudah ke Papua,” ujar dia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Murad menyebut jika dalam kunjungan tersebut, Presiden akan bermalam di Ambon namun orang nomor satu Indonesia itu tidak akan menginap di hotel.

Menurut Murad, Presiden tidak menginap di hotel atas alasan keamanan. “Kemungkinan presiden nginap dan beliau tidak menginap di hotel manapun tapi di kediaman gubernur, biar pengamanannya lebih baik,” kata dia.

Terkait kunjungan Jokowi ke Ambon itu, Murad mengaku saat ini pemerintah daerah sedang berkoordinasi dengan TNI dan Polri untuk pengamanan termausk juga soal agenda apa saja yang akan dilakukan Jokowi selama berada di Maluku.

 “Sekarang lagi koordinasi dengan semua, termasuk Polri termasuk TNI masalah keamanannya dan saya bicara dengan pemda kemanan kita arahkan Pak Presiden, ya mungkin akan kami arahkan juga untuk meninjau lokasi pengungsian gempa,“ ungkap dia. (Source :Kompas)

Berita Terkait

Serahkan Bendera Merah Putih & Anakan Pohon, Ini Yang Disampaikan Dandim
Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim
“449 Tahun di Tengah Kesunyian” Refleksi HUT Kota Ambon dan Kontroversi Sejarah
Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan
Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku Beri Santunan untuk Yayasan Al Madinah Ambon
Cafe Ujung JMP Ambon Berbagi Makanan Berbuka Puasa, Levi: Ini Sudah Jadi Agenda Rutin Kita
Wagub: MIP Bakal Jadi Pusat Distribusi Logistik Indonesia Timur
Sita 2 Ton Lebih Sopi, Polresta Musnahkan 1745 Liter
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:22 WIT

Serahkan Bendera Merah Putih & Anakan Pohon, Ini Yang Disampaikan Dandim

Selasa, 25 Maret 2025 - 01:48 WIT

Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim

Senin, 24 Maret 2025 - 22:12 WIT

“449 Tahun di Tengah Kesunyian” Refleksi HUT Kota Ambon dan Kontroversi Sejarah

Minggu, 23 Maret 2025 - 09:47 WIT

Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 00:35 WIT

Cafe Ujung JMP Ambon Berbagi Makanan Berbuka Puasa, Levi: Ini Sudah Jadi Agenda Rutin Kita

Berita Terbaru

Daerah

Buka Puasa Bersama, Ketua SOKSI Maluku Sentuh Anak Yatim

Selasa, 25 Mar 2025 - 01:48 WIT

Oplus_131072

Daerah

Ini Yang Dilakukan Automax Ambon Car Style Di Bulan Ramadhan

Minggu, 23 Mar 2025 - 09:47 WIT