Ini Arahan Kalapas Wahai Saat Maulid Nabi Muhammad SAW

Wahai, Salawaku– Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Wahai Kamis (3/10/2024), memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.

Pelaksanaannya dengan penuh khidmat di Maulid tersebut dihadiri oleh seluruh warga binaan, petugas Lapas, dan sejumlah tokoh agama setempat yang berperan memberikan ceramah dan mengingatkan kembali nilai-nilai luhur dari kehidupan Nabi Muhammad SAW.

Bacaan Lainnya

Dalam sambutannya, Kepala Lapas Wahai, Tersih Victor Noya, menyampaikan harapan besar terhadap momentum Maulid Nabi ini sebagai bagian penting dari proses pembinaan warga binaan. Menurutnya, peringatan ini bukan hanya acara seremonial, tetapi juga Untuk Mengimplementasikan aharan-ajaran Rasullullah dalam kehidupan sehari hari,khususnya dalam menjalani masa pembinaan di dalam Lapas.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *