Apel Sinegitas & Netralitas TNI Polri Wilayah Nusaniwe Digelar 

- Kontributor

Senin, 5 Februari 2024 - 16:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SALAWAKU, Kepolisian sektor Nusaniwe, Senin (5/1/2024) menggelar apel Sinergitas Dan Netralitas TNI POLRI Menjelang Pemilu Tahun 2024.

Apel berlangsung di Mako Polsek Nusaniwe, Benteng Kecamatan Nusaniwe Kota Ambon.

Pelaksaan Apel Sinergitas dan Netralitas TNI Polri tersebut dalam rangka, mempererat Hubungan Emosional dan Soliditas TNI Polri yg ada di Kecamatan Nusaniwe, menciptakan rasa aman dan nyaman bagi Masyarakat dgn kehadiran TNI Polri ditengah-tengah masyarakat, memgambarkan kepada masyarakat bahwa TNI Polri Netral dalam Pemilu dan tdk terlibat Politik Praktis.

Kemudian, mengantisipasi terjadinya Gangguan Kamtibmas yg berdampak bagi terjadinya Potensi Konflik Sosial ditengah-tengah masyarakat dan bersama bergandengan tangan untuk mengamankan Pemilu 2024.

Dalam apel Sinergitas dan Netralitas TNI Polri dihadiri oleh Kapolsek Nusaniwe AKP Johan W.M.Anakotta, Waka Polsek Nusaniwe Iptu R.Sarak, Pers Polsek Nusaniwe , Pers Koramil 06 Nusaniwe 20 orang dan Pers Intel Kodam Wikayah Nusaniwe : 5 orang.

Kapolsek Nusaniwe, dalam apel tersebut memberikan apresiasi yg setinggi-tinggi nya kepada Personil TNI Polri yg selama ini Kolaborasi dan Sinergi dalam pelaksanaan tugas, serta menyampaikan Arahan dan Petunjuk2 dalam pelaksanaan tugas yg baik dan slalu kedepankan Sikap Humanis dan tidak Arogansi terhadap masyarakt sehingga TNI Polri benar-benar dicintai oleh Masyarakat.

Kapolsek menyebutkan, selain menciptakan rasa aman dan nyaman bagi Masyarakat, kehadiran TNI Polri juga berperan penting dalam menjaga dan melindungi masyarakat untuk terciptanya situasi yang kondusif bagi masyarakat terlebih khusus Masyarakat di Wilkum Nusaniwe.

Karena itu, tambah Kapolsek TNI-Polri juga akan menjaga pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dalam keadaan aman kondusif dan TNI-Polri selalu Netral dalam Pemilu 2024 dan tidak terlibat dalam Politik Praktis, mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas yang berdampak bagi terjadinya Potensi Konflik Sosial di tengah-tengah Masyarakat.

Usai Apel Sinergotas dan Netralitas TNI Polri, dilanjutkan dengan Foto Bersama dan Pembuatan Vidio Netralitas TNI Polri dalam Perhelatan Politik Pemilu Tahun 2024 serta Coffee Morning. (NN)

Berita Terkait

PT Trijaya Delapandelapan Mineral Bantah Tudingan Operasional Ilegal
Hasil Opname Stok Ikan di PPN Ambon Aman Penuhi Kebutuhan Natal dan Tahun 2025
Polresta Ambon Tindak Oknum Anggota Aniaya Warga
PEMPROV MALUKU TERIMA LHP SEMESTER II TAHUN 2024 DARI BPK PROVINSI MALUKU
Kepala PPN Ambon Jafar Sahubawa Terima Kunjungan Menteri ESDM
2M Tinggu Hasil Pilkada Maluku Final
Indosat Beri Dukungan Layanan Telekomunikasi Gratis Korban Erupsi Gunung Lewotobi
Usai Pilkada 2M Mancing Bersama di Walang Pasir Putih
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 17:47 WIT

PT Trijaya Delapandelapan Mineral Bantah Tudingan Operasional Ilegal

Rabu, 25 Desember 2024 - 20:55 WIT

Hasil Opname Stok Ikan di PPN Ambon Aman Penuhi Kebutuhan Natal dan Tahun 2025

Sabtu, 21 Desember 2024 - 18:29 WIT

Polresta Ambon Tindak Oknum Anggota Aniaya Warga

Sabtu, 21 Desember 2024 - 11:16 WIT

PEMPROV MALUKU TERIMA LHP SEMESTER II TAHUN 2024 DARI BPK PROVINSI MALUKU

Rabu, 18 Desember 2024 - 17:12 WIT

Kepala PPN Ambon Jafar Sahubawa Terima Kunjungan Menteri ESDM

Sabtu, 30 November 2024 - 12:38 WIT

2M Tinggu Hasil Pilkada Maluku Final

Sabtu, 30 November 2024 - 08:35 WIT

Indosat Beri Dukungan Layanan Telekomunikasi Gratis Korban Erupsi Gunung Lewotobi

Jumat, 29 November 2024 - 12:36 WIT

Usai Pilkada 2M Mancing Bersama di Walang Pasir Putih

Berita Terbaru

Budaya

Matasiri Menyambut Upu Latu Nusa Barakate Yang Baru

Kamis, 6 Feb 2025 - 04:09 WIT

Pemerintahan

BPJS Kesehatan Sempurnakan Program Cicilan dan Endowment Fund

Selasa, 4 Feb 2025 - 11:45 WIT