Kodim 1502/Masohi Latih Simulasi Ancaman Gempa Di Sekolah

- Editorial Team

Sabtu, 2 Oktober 2021 - 09:36 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ambon, SALAWAKU – Sebagai upaya untuk mengenalkan para siswa-siswi akan tindakan yang harus dilakukan pada saat terjadi gempa, jajaran Kodim 1502/Masohi lakukan sosialisasi dan latihan simulasi hadapi gempa.

Simulasi gempa dilakukan Koramil Banda dengan melatih siswa SDN 3 Naira Kecamatan Banda, Kabupaten Maluku Tengan, Maluku, Senin (1/2).

Simulasi gempa dilakukan oleh Koramil 1502-01/Banda dan Koramil 1502-10/Werinama bekerja sama dengan sejumlah guru di Wilayah binaan Babinsa jajaran Kodim 1502/Masohi.

Babinsa Koramil Banda Serka Mustalim mengatakan dalam kegiatan ini para siswa dijelaskan dan memperagakan bagaimana cara yang tepat, cepat dan mudah untuk menyelamatkan diri, jika terjadi bencana gempa melanda.

“Salah satu di antaranya, menghindari benda atau bangunan yang berpotensi roboh dan kaca serta sesegera mungkin apabila masih memungkinkan mencari tempat yang lapang,” ucapnya.

Menurutnya, edukasi bencana sejak dini sangat perlu dilakukan sebagai pembelajaran dan pengenalan terhadap mitigasi bencana.

“Harapannya agar masyarakat dari anak-anak hingga dewasa tahu dan paham bagaimana melakukan prosedur penyelamatannya ketika terjadi sebuah bencana,” terangnya. (RS)

Berita Terkait

Kabid Pelayanan dan Pembinaan Kanwil Ditjenpas Maluku Pimpin Sidang TPP Perdana
Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan
Kapolsek Salahutu Hadiri Launching SPPG di Negeri Suli
Komitmen Bersinar, Warga Binaan Lapas Namlea Periksa Urine
Warga Binaan Lapas Tual Jalani Pemeriksaan Urine Mendadak
Ibadah Kunci Usbu, Doa dan Firman Meneguhkan Warga Binaan
LPKA Ambon Dorong Literasi Digital Anak Binaan melalui Pengenalan Informatika
Petugas Lapas Dobo Sidak Kamar Hunian dan Tes Urine
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 08:39 WIT

Kabid Pelayanan dan Pembinaan Kanwil Ditjenpas Maluku Pimpin Sidang TPP Perdana

Minggu, 11 Januari 2026 - 07:33 WIT

Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 20:38 WIT

Kapolsek Salahutu Hadiri Launching SPPG di Negeri Suli

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:39 WIT

Komitmen Bersinar, Warga Binaan Lapas Namlea Periksa Urine

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:36 WIT

Warga Binaan Lapas Tual Jalani Pemeriksaan Urine Mendadak

Berita Terbaru

Daerah

Awal Tahun, Lapas Saparua Periksa Kesehatan Warga Binaan

Minggu, 11 Jan 2026 - 07:33 WIT

Daerah

Kapolsek Salahutu Hadiri Launching SPPG di Negeri Suli

Sabtu, 10 Jan 2026 - 20:38 WIT

Daerah

Komitmen Bersinar, Warga Binaan Lapas Namlea Periksa Urine

Sabtu, 10 Jan 2026 - 19:39 WIT

Daerah

Warga Binaan Lapas Tual Jalani Pemeriksaan Urine Mendadak

Sabtu, 10 Jan 2026 - 18:36 WIT