PMR MAN Ambon Gelar Sosialisasi Dampak Pergaulan Bebas Bagi Siswa

- Kontributor

Sabtu, 12 November 2022 - 19:40 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AMBON, SALAWAKU– Palang Merah Remaja (PMR) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Ambon menggelar sosialisasi dampak sex bebas remaja dan pergaulan bebas yang berlangsung di Sekolah MAN Ambon, Sabtu (12/11). Sosialisasi tersebut diikuti oleh siswa MAN Ambon.

Pembina PMR MAN Ambon Kurnia Mochtar mengatakan, jika sosialisasi terkait dengan dampak sex bebas terhadap remaja ini sangat penting dilakukan.

Karena, menurut dia, di era saat ini dengan perkembangan teknologi yang semakin maju, remaja harus banyak diberikan pemahaman terkait hal tersebut, agar tidak terjerumus dalam pergaulan bebas.

“Remaja harus diisi dengan pemahaman soal dampak dari bahaya pergaulan bebas, agar mereka tidak masuk dalam hal seperti itu,” katanya.

Dia berharap, setelah mendapatkan pemahaman terkait dengan bahaya pergaulan sex bebas, maka anak-anak dapat membentengi diri untuk menghindari pergaulan yang tidak baik.

Ketua PMR Man Ambon Yutika Wally mengatakan, kegiatan ini merupakan program dari organisasi yang sangat penting sekali untuk dilakukan.

Selain itu juga pembahasan perkara dampak sex bebas harus diketahui oleh para siswa agar mereka bisa paham dan bisa menghindari persoalan ini.

“Karena dampaknya sangat buruk sekali jika sudah terjebak dalam pergaulan bebas. Bisa sampai terkena berbagai penyakit hingga HIV AIDS,” katanya.

 

Berita Terkait

Sambangi Anak-anak Pengajian, Bhabinkamtibmas Kelurahan Tihu Bagikan Alquran
Ini Peringatan HAB ke-78 Kemenag di Maluku
Himbauan Kapolresta Ambon Menyambut Perayaan Natal Dan Tahun Baru
Kapolresta Ambon ‘Jumat Curhat’ Warga Batu Merah  
Pramuka Maluku Terima Penghargaan Tunggul Kwarda Tergiat
Peringati Hari Santri, MAN SBB Bersihkan Lingkungan Desa Waimital
Kenali Apa Itu Asuransi dan Jenis Asuransi
Dompet Dhuafa Maluku Sediakan Rumah Singgah Untuk Pasien Berobat Dari Luar Daerah 
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 Januari 2024 - 16:09 WIT

Sambangi Anak-anak Pengajian, Bhabinkamtibmas Kelurahan Tihu Bagikan Alquran

Rabu, 3 Januari 2024 - 17:03 WIT

Ini Peringatan HAB ke-78 Kemenag di Maluku

Minggu, 24 Desember 2023 - 00:17 WIT

Himbauan Kapolresta Ambon Menyambut Perayaan Natal Dan Tahun Baru

Minggu, 24 Desember 2023 - 00:11 WIT

Kapolresta Ambon ‘Jumat Curhat’ Warga Batu Merah  

Minggu, 3 Desember 2023 - 15:00 WIT

Pramuka Maluku Terima Penghargaan Tunggul Kwarda Tergiat

Sabtu, 21 Oktober 2023 - 15:08 WIT

Peringati Hari Santri, MAN SBB Bersihkan Lingkungan Desa Waimital

Jumat, 31 Maret 2023 - 09:33 WIT

Kenali Apa Itu Asuransi dan Jenis Asuransi

Sabtu, 12 November 2022 - 19:40 WIT

PMR MAN Ambon Gelar Sosialisasi Dampak Pergaulan Bebas Bagi Siswa

Berita Terbaru

Budaya

Matasiri Menyambut Upu Latu Nusa Barakate Yang Baru

Kamis, 6 Feb 2025 - 04:09 WIT

Pemerintahan

BPJS Kesehatan Sempurnakan Program Cicilan dan Endowment Fund

Selasa, 4 Feb 2025 - 11:45 WIT